Cara mudah dan praktis atasi bootloop pada hp Oppo Neo 5 model R1201


Cara mudah dan praktis atasi bootloop pada hp Oppo Neo 5 model R1201
Selamat bertemu lagi dengan saya setelah 2minggu ini absen tidak membuat konten terbaru di myblog bimahartono.pada hari ini saya akan membagikan tutorial singkat Cara mudah dan praktis atasi hang bootloop pada hp oppo Neo5 model R1201
 .Adapun bahan –bahan yang perlu anda persiapkan adalah sebagai berikut:
1.laptop atau komputer beroperasi system windows atau linux /mac
2.driver mediatek usb
3.alat flashing mediatek
4.firmware flashing oppo neo 5 baik 8GB atau 16 GB
5.kabel data original usb
Pertamakali yang anda harus lakukan adalah mendownload semua bahan bahan diatas kecuali laptop atau komputer hehehe.jika anda sudah mendownload semua bahan tersebut diatas maka anda harus mengekstrak dan memasang dikomputer anda. Untuk semua bahan bahannya anda dapat mencari di mesin pencarian google atau bing.anda juga bisa langsung mendownload melalui hp normal yang lain .
Selanjutnya  buka flashtool mediatek yang sudah terinstal dilaptop kemudian browse file  firmware oppo neo 5 yang sudah diekstrak tadi.lalu pilih dan tunggu sampai firmware tadi termuat di flashtool biasanya ditandai dengan tanda bar warna merah jambu. bila anda sudah memasang semua bahan-bahan diatas maka anda matikan ponsel anda yang kondisi hang/bootloop dengan cara menekan tombol  VOL + dan VOL – secara bersamaan .dengan catatan hp sudah benar-benar dalam kondisi OFF. Lalu sambungkan kabel data ke komputer melalui port yang ada .lalu colok ke hp yang akan di flashing.lalu unceklist preloader lalu tunggu sampai proses flashing berjalan ditandai dengan tanda bar berwarna merah,unggu,jingga,kuning dan terakhir berwarna hijau dengan tulisan OK.
Jika sudah selesai silahkan anda nyalakan hp yang bootloop atau hang tersebut . semoga berhasil dan selamat mencoba.jika anda merasa tutorial tentang Cara mudah dan praktis atasi  bootloop pada hp Oppo Neo 5 model R1201.silahkan anda membagikan ke tweeter atau google+ maupun pinterest.mohon maaf untuk facebook belum bisa sampai saat ini .





Postingan populer dari blog ini

laptop bekas core i5 murah toko bimahartono di aplikasi tokopedia

PPKM 2021 sangat memberatkan masyarakat kecil terutama pelaku umkm dan mitra ojol

aplikasi lucky market di google playstore tidak terbukti membayar alias scam